Kepunahan Massal

Dikutip dari buku Biologi Konservasi (2012), 
Diperkirakan di masa lampau telah terjadi tidak kurang dari lima kali episode kepunahan massal. Dan Saat ini, bumi kita mengalami kepunahan massal keenam. Episode kepunahan saat ini disebut Kepunahan Keenam yang disebabkan oleh aktivitas manusia. Kepunahan spesies ini belum pernah tetjadi sebelumnya, unik, dan tidak dipulihkan. Hilangnya populasi-populasi lokal, variasi genetik, dan komunitas biologi juga sangat memprihatinkan. 

Kepunahan keenam akan menjadikan kepunahan yang sangat mengerikan, akankah kita berdiam saja melihat kerusakan lingkungan di sekitar kita?, mari kita beraksi kawan, sedikit aksi pelestarian lingkungan dari kawan-kawan akan membawa dampak besar terhadap penurunan laju kepunahan.

Mari beraksi untuk kelestarian lingkungan hidup dan keanekaragaman hayati bumi ini ^^

Salam Lestari !!!

0 komentar:

Posting Komentar